GIIAS Surabaya 2024 Segera Digelar, Pamerkan 30 Brand Otomotif dan 6 Brand Baru!
Usai sukses digelar di Jakarta, kini Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) kembali hadir di Surabaya. Pameran otomotif terbesar ini akan berlangsung di Grand City Convex, Surabaya mulai tanggal 28 Agustus . . .